Search

Dolar AS Kian Menguat, Sentimen Minyak dan Virus Tetap Jadi Beban Berat

© Reuters.  © Reuters.

Investing.com - Dolar Amerika Serikat stabil pada Selasa (10/03) setelah anjlok terhadap yen, euro dan franc Swiss. Pergerakan dolar ini didukung oleh harapan stimulus ekonomi AS. Pada pukul 13.06 WIB, indeks dolar AS terus menguat sebesar 1,04% di 95,852 terhadap sejumlah mata uang menurut data Investing.com.

Greenback mulai bergerak menguat seperti dilansir Reuters Selasa (10/03) pasca Presiden AS Donald Trump mengatakan Gedung Putih akan mengadakan konferensi pers pada Selasa (10/03) setempat mengambil langkah-langkah ekonomi dalam menanggapi wabah virus covid-19.

Menteri Keuangan AS Steve Mnuchin juga mengatakan Gedung Putih akan melakukan pertemuan dengan para eksekutif perbankan minggu ini. Ini menjadi tanda bahwa pemerintah AS tengah bersiap meluncurkan langkah-langkah lebih untuk mengantisipasi dampak negatif dari penyebaran virus.

Namun, para analis mengatakan masih terlalu dini bahwa dolar dalam posisi terendahnya, yang jatuh pada Senin setelah perang harga antara Arab Saudi dan Rusia memicu kejatuhan harian terbesar harga minyak sejak Perang Teluk 1991.

melonjak 1,79% di 104,10 per yen, menjauh dari level terendah lebih dari tiga tahun. Dolar AS juga naik 0,93% di 0,9338 pada hari Selasa. Terhadap euro, greenback menguat 0,42% di $1,1383 dan lawan , dolar juga naik 0,45% di $1,3067.

Disklaimer: Fusion Media would like to remind you that the data contained in this website is not necessarily real-time nor accurate. All CFDs (stocks, indexes, futures) and Forex prices are not provided by exchanges but rather by market makers, and so prices may not be accurate and may differ from the actual market price, meaning prices are indicative and not appropriate for trading purposes. Therefore Fusion Media doesn`t bear any responsibility for any trading losses you might incur as a result of using this data.

Fusion Media or anyone involved with Fusion Media will not accept any liability for loss or damage as a result of reliance on the information including data, quotes, charts and buy/sell signals contained within this website. Please be fully informed regarding the risks and costs associated with trading the financial markets, it is one of the riskiest investment forms possible.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Dolar AS Kian Menguat, Sentimen Minyak dan Virus Tetap Jadi Beban Berat"

Post a Comment

Powered by Blogger.