Search

Dolar AS Terus Melemah Usai Rilis Data CPI, the Fed Jadi Fokus

Dolar AS Terus Melemah Usai Rilis Data CPI, the Fed Jadi Fokus © Reuters.

Oleh Peter Nurse

Investing.com - Amerika Serikat masih terus melemah pada Jumat (11/06) petang. Trader berspekulasi bahwa kenaikan harga konsumen AS yang besar dan kuat tidak akan cukup untuk segera menggoyahkan sikap kebijakan moneter ultra-longgar dari Federal Reserve.

Pada pukul 14.07 WIB, indeks dolar AS turun 0,10% di 89,985 menurut data Investing.com.

naik tipis 0,05% ke 109,36, turun 0,04% di 1,4168 dan menguat 0,22% ke 0,7769.

Sedangkan rupiah terus menguat 0,37% di 14.192,5 per dolar AS sampai pukul 14.17 WIB.

Data yang dirilis pada hari Kamis menunjukkan AS melonjak 5,0% tahun ke tahun di bulan Mei, kenaikan paling tajam lebih dari belasan tahun, naik 0,6% pada bulan tersebut, sementara , yang tidak termasuk harga makanan dan energi yang mudah berubah, meningkat 3,8% tahun ke tahun dan 0,7% bulan ke bulan di bulan Mei.

Pasar valuta asing telah waspada terhadap data inflasi yang kuat sepanjang minggu, dan ini melebihi ekspektasi. Namun, respons tersebut telah diredam karena rilis CPI termasuk kontribusi besar dari kenaikan jangka pendek pada harga tiket pesawat dan mobil bekas, yang semuanya berperan dalam narasi Fed tentang lonjakan inflasi sebagai fenomena sementara.

Keyakinan dalam pemikiran Fed ini dapat dilihat dengan jelas di pasar obligasi, karena imbal hasil obligasi AS tenor jatuh ke level terendah tiga bulan 1,44%. Ketika investor khawatir tentang inflasi di bulan Maret, imbal hasil melonjak hampir 1,78%.

Perhatian sekarang beralih kepada pertemuan minggu depan dari , tetapi tidak ada lagi harapan besar akan perubahan retorika mengenai perlunya mengurangi stimulus.

Adapun, naik 0,15% ke 1,2188 pukul 14.11 WIB pasca janji baru Kepala ECB Christine Lagarde untuk memberikan pembelian obligasi yang lebih cepat, meskipun ada perbaikan dalam perkiraan pertumbuhan bank sentral, mempertahankan kenaikan oleh mata uang tunggal tersebut.

"Pokok utama dari ECB adalah bahwa akomodasi akan tetap ada dan, seperti The Fed, ECB ingin data daripada didorong oleh perkiraan," ujar Kathy Lien, analis di BK Asset Management.

Kemudian Jumat ada ada bertemu untuk memutuskan tingkat yang sesuai untuk suku bunga di negara tersebut menyusul rilis inflasi tinggi yang tak terduga awal pekan ini.

Inflasi konsumen tahunan meningkat menjadi 6,0% pada bulan Mei, menurut data yang dirilis Senin, jauh di atas target bank sentral sebesar 4%, dan tertinggi sejak Oktober 2016.

Suku bunga berada di 10% saat itu, tetapi sekarang di 5%, mendorong sebagian besar ekonom yang disurvei memperkirakan kenaikan sebesar 50 basis poin, pada 6:30 AM ET (1030 GMT), menjadi 5,5%.

Pada pukul 14.19 WIB, turun 0,12% ke 71,6874.

Adblock test (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Dolar AS Terus Melemah Usai Rilis Data CPI, the Fed Jadi Fokus"

Post a Comment

Powered by Blogger.