Search

Dolar Terus Naik Dipicu Meningkatnya Ketegangan AS-Cina

© Reuters.  © Reuters.

Oleh Peter Nurse

 

Investing.com - Amerika Serikat masih bergerak naik pada awal perdagangan Selasa (27/05) petang di tengah meningkatnya aksi penghindaran risiko dipicu ketegangan antara dan Amerika Serikat soal undang-undang keamanan baru untuk .

 

Pada pukul 14.23 WIB, naik 0,27% di 99,172 mengutip data Investing.com. turun 0,29% di 1,2296 dan turun 0,04% di 107,48.

 

Unjuk rasa terjadi di Hong Kong pada hari Rabu (27/05) ini menolak undang-undang keamanan nasional - yang oleh para kritikus disebut sebagai upaya langsung untuk membatasi kebebasan khusus kota tersebut  - berlangsung untuk kedua kalinya di kantor Dewan Legislatif kota itu.

 

Presiden AS Donald Trump telah menjanjikan reaksi AS terhadap hukum tersebut pada akhir minggu ini. Sementara itu, Cina membalasnya dengan mengancam akan membalas aksi AS tersebut, termasuk memberikan sanksi.

 

"Kita berada dalam tren aksi beli (dolar AS) yang luas, tetapi satu-satunya hal yang dapat mengubah ini adalah hubungan AS-Cina," Junichi Ishikawa, ahli strategi senior FX di IG Securities, mengatakan kepada CNBC.

 

"Lebih banyak masalah timbul antara kedua negara akan memperlambat penurunan dolar yang terjadi baru-baru ini dan berpotensi menyebabkan pembelian dolar sebagai tempat yang aman."

 

Pada pukul 14.32 WIB, naik 0,35% ke 7,1587 dan turun 0,19% di 0,6639.

 

Mata uang lain yang menjadi fokus Rabu ini yakni euro, setelah Isabel Schnabel, anggota dewan eksekutif Bank Sentral Eropa (ECB), dalam wawancara dengan Financial Times, memperjelas bahwa bank sentral siap untuk bertindak dan menggunakan instrumen apapun "jika bank menilai prospek inflasi jangka menengah telah memburuk".

 

"Ini adalah komentar lain yang hampir serupa dengan pernyataan dari Gubernur Sentral Prancis awal minggu ini, bahwa ECB akan bertindak jika diperlukan," kata analis di Danske , dalam catatan kepada klien. "Kami percaya ini meningkatkan kemungkinan bahwa ECB akan mendorong PEPP (Pandemic Emergency Purchase Program) pada pertemuan ECB minggu depan."

 

Perkembangan tersebut muncul setelah perkiraan terbaru dari INSEE, badan statistik nasional Prancis, mengisyaratkan bahwa ekonomi berada di jalur mengalami kontraksi 20% pada kuartal kedua ketika negara itu keluar dari tindakan karantina nasional covid-19.

 

Angka itu akan menandai penurunan tajam resesi Prancis setelah negara dengan ekonomi terbesar kedua di kawasan euro tersebut berkontraksi sebesar 5,8% pada kuartal pertama.

 

Hingga pukul 14.39 WIB, turun 0,20% di 1,0958.

 

Sedangkan, pergerakan rupiah sore ini menguat 0,17% di 14.730,0 terhadap dolar AS sampai pukul 14.31 WIB.

 

Disklaimer: Fusion Media would like to remind you that the data contained in this website is not necessarily real-time nor accurate. All CFDs (stocks, indexes, futures) and Forex prices are not provided by exchanges but rather by market makers, and so prices may not be accurate and may differ from the actual market price, meaning prices are indicative and not appropriate for trading purposes. Therefore Fusion Media doesn`t bear any responsibility for any trading losses you might incur as a result of using this data.

Fusion Media or anyone involved with Fusion Media will not accept any liability for loss or damage as a result of reliance on the information including data, quotes, charts and buy/sell signals contained within this website. Please be fully informed regarding the risks and costs associated with trading the financial markets, it is one of the riskiest investment forms possible.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Dolar Terus Naik Dipicu Meningkatnya Ketegangan AS-Cina"

Post a Comment

Powered by Blogger.