Investing.com - melemah terhadap dolar Amerika Serikat pada penutupan perdagangan Jumat (02/10) petang. Kenaikan mata uang yen tak bisa diimbangi oleh rupiah setelah Trump positif tertular covid-19.
Rupiah ditutup turun 0,27% di 14.860,0 per dolar AS sampai pukul 14.59 WIB menurut data Investing.com. Rupiah hari ini diperdagangkan dengan kisaran Rp 14.842- Rp 14.890 per dolar AS mengutip laporan Beritasatu Jumat (02/10).
Berdasarkan kurs tengah Indonesia (BI), hari ini berada di posisi Rp 14.890 per dolar AS atau melemah dari posisi Rp 14.876 per dolar AS dengan kisaran perdagangan Rp 14.964 -Rp 14.815 per dolar AS.
Adapun Yen terhadap dolar AS menguat 0,3 poin (0,3 persen) mencapai 105,1 yen per dolar AS, dolar menguat 0,0001 poin (0,0 persen) mencapai 7,75 per dolar AS, won melemah 4,6 poin (0,4 persen) mencapai 1.166 won per dolar AS. Sedangkan rupe India menguat 0,6 poin (0,8 persen) mencapai 73,1 per rupe India, renmimbi menguat 0,02 (0,3 persen) mencapai 6,7 per dolar AS.
Sementara dolar terhadap dolar AS melemah 0,0008 poin (0,06 persen) mencapai 1,36 per dolar AS, peso Filipina melemah 0,03 poin (0,07 persen) mencapai 48,4 per dolar AS, ringgit Malaysia melemah 0,01 poin (0,21 persen) mencapai 4,1 per dolar AS, baht Thailand melemah 0,06 (0,21 persen) mencapai 31,6.
Di Jepang, yen beranjak naik terhadap dolar Amerika Serikat setelah hasil tes kesehatan Presiden AS Donald Trump mengungkapkan ia positif tertular covid-19 dan hanya satu bulan menjelang pemilihan umum presiden AS pada November mendatang.
Sampai pukul 16.18 WIB, turun 0,29% di 105,19 menurut data Investing.com.
Mengutip Reuters Jumat (02/10) petang, Trump mengatakan di Twitter bahwa ia dan istrinya Melania positif mengidap covid-19 dan akan segera memulai karantina serta pemulihan.
Fusion Media or anyone involved with Fusion Media will not accept any liability for loss or damage as a result of reliance on the information including data, quotes, charts and buy/sell signals contained within this website. Please be fully informed regarding the risks and costs associated with trading the financial markets, it is one of the riskiest investment forms possible.
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Rupiah Bergerak Melemah, Yen Naik Lawan Dolar AS Akhir Pekan"
Post a Comment