Search

Yen Menguat Dipicu Besarnya Minat Investor Pada Aset Safe Haven

Investing.com - menguat pada hari Senin, seiring meningkatnya minat terhadap aset safe-haven setelah Washington dan Beijing memberlakukan tarif tambahan pada ekspor masing-masing, menambah muramnya prospek ekonomi global.

Menurut berita yang dilansir Reuters Senin (02/09), Amerika Serikat mengenakan tarif impor 15% untuk berbagai produk asal Cina mulai hari Minggu - termasuk alas kaki, jam tangan pintar, dan televisi layar datar - sementara Cina memberlakukan tarif impor baru pada minyak mentah asal AS.

Pekan silam Presiden AS Donald Trump mengatakan kedua pihak masih akan bertemu untuk pembicaraan lanjutan akhir bulan ini.

juga naik pada hari Senin, sementara penurunan di Bursa Asia juga mengisyaratkan para investor menjauh dari risiko.

Sementara perdagangan valuta asing mereda pada hari Senin karena pasar keuangan AS ditutup merayakan liburan Hari Buruh.

Indeks dolar (= USD) turun 0,01% menjadi 98,809. naik sekitar 0,1% dibandingkan dolar ke level 106,15 di perdagangan Asia.

Mata uang naik sekitar 0,2% menjadi 71,42 versus dolar ( =) dan naik sekitar 0,2% menjadi 66,95 per dolar Selandia Baru ( =).

naik 0,39% menjadi $ 1.525,25 per ons.

Sentimen terhadap yuan membaik setelah survei manufaktur Cina pada bulan Agustus mengalahkan ekspektasi pasar, dan saham Cina berhasil naik lebih dari 1% pada hari Senin.

Aktivitas pabrik secara tak terduga menguat pada Agustus karena produksi naik, menurut survei PMI (Caixin / Markit Manufacturing Purchasing Managers 'Index) pada hari Senin, tetapi pesanan tetap lemah, menunjukkan peningkatan itu hanya sementara.

Di pasar Cina onshore, yuan diperdagangkan pada 7,1603 per dolar, sedikit lebih lemah dari penutupan sebelumnya di 7,1580. Sementara di pasar off-shore, yuan turun di level 7,1686 yuan per dolar, melemah sekitar 0,1%,

berada di level $ 1,0992 (EUR =), naik 0,01% di Asia. Sterling diperdagangkan di level $ 1,2159, turun 0,06%.

Disklaimer: Fusion Media would like to remind you that the data contained in this website is not necessarily real-time nor accurate. All CFDs (stocks, indexes, futures) and Forex prices are not provided by exchanges but rather by market makers, and so prices may not be accurate and may differ from the actual market price, meaning prices are indicative and not appropriate for trading purposes. Therefore Fusion Media doesn`t bear any responsibility for any trading losses you might incur as a result of using this data.

Fusion Media or anyone involved with Fusion Media will not accept any liability for loss or damage as a result of reliance on the information including data, quotes, charts and buy/sell signals contained within this website. Please be fully informed regarding the risks and costs associated with trading the financial markets, it is one of the riskiest investment forms possible.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Yen Menguat Dipicu Besarnya Minat Investor Pada Aset Safe Haven"

Post a Comment

Powered by Blogger.