Search

Mantap Rupiah Mantap!

© Warta Ekonomi. Mantap Rupiah Mantap! © Warta Ekonomi. Mantap Rupiah Mantap!
Warta Ekonomi.co.id, Jakarta

Pergerakan nilai tukar rupiah di hadapan dolar AS semakin mantap berjaya. terus menekan dolar AS hingga level terendah. Bahkan pagi tadi, rupiah membuat dolar AS terdepresi 0,64% di level Rp13.995 per dolar AS.

Hebatnya lagi, rupiah masih bertahan di klasemen teratas sebagai mata uang terbaik di Asia. Pasalnya, di antara mata uang Asia lainnya, rupiahlah yang mampu menekan dolar AS paling dalam.

Hingga pukul 09.25 WIB, rupiah terpantau menekan dolar AS sebear 0,40% di level Rp14.033, kemudian diikuti oleh penguatan yen sebesar 0,17% di hadapan dolar AS.

Pergerakan nilai tukar rupiah terhadap dolar AS terbilang gesit. Dalam sepekan ke belakang misalnya, penguatan rupiah di hadapan dolar AS sudah mencapai 3,01%. Hal tersebut diklaim Indonesia terjadi seiring dengan membaiknya fundamental perekonomian Indonesia.

Di tengah banyaknya sentimen positif yang didapat rupiah dari pasar global, ada hal yang perlu diwaspadai berkaitan dengan pergerakan nilai tukar rupiah, salah satunya kemungkinan terjadinya aksi profit taking.

Dengan penguatan yang signifikan tersebut, sangat mungkin terjadi aksi profit taking, di mana investor dapat secara bersama-sama mencairkan keuntungan dari penguatan rupiah. Alhasil, rupiah akan mengalami tekanan jual dan akan memberi peluang bagi dolar AS untuk kembali menguat.Penulis/Editor: Lestari Ningsih
Foto: REUTERS/Edgar Su

Disklaimer: Fusion Media would like to remind you that the data contained in this website is not necessarily real-time nor accurate. All CFDs (stocks, indexes, futures) and Forex prices are not provided by exchanges but rather by market makers, and so prices may not be accurate and may differ from the actual market price, meaning prices are indicative and not appropriate for trading purposes. Therefore Fusion Media doesn`t bear any responsibility for any trading losses you might incur as a result of using this data.

Fusion Media or anyone involved with Fusion Media will not accept any liability for loss or damage as a result of reliance on the information including data, quotes, charts and buy/sell signals contained within this website. Please be fully informed regarding the risks and costs associated with trading the financial markets, it is one of the riskiest investment forms possible.

Let's block ads! (Why?)



Bagikan Berita Ini

0 Response to "Mantap Rupiah Mantap!"

Post a Comment

Powered by Blogger.